Klik Gambar Diatas
Untuk Liat Video Selengkapnya
Maka dari itu maka setiap petani kurma wajib untuk mengetahui cara polinasi atau cara mengawinkan bunga betina dengan serbuk bunga jantan. Untuk petani kurma pemula silahkan untuk disimak videonya hingga selesai biar bisa mendapatkan petunjuk.
Berlokasi di Depan Mesjid Almarkas k
Kabupaten Maros kurma ini sudah berumur kisaran 20 tahun dan sudah beberapa kali berbuah. Menurut informasi dari beberapa orang yang pernah cicipi buah kurma yang ada depan Mesjid Almarkas Maros ini mengatakan bahwa buahnya sangat manis.
Kita lanjut ke tutorial cara mengawinkan atau polinasi kurma jantan dan kurma betinanya, siapkan tangga dari kayu untuk memanjat pohon kurma tersebut. siapkan juga beberapa alat yang digunakan untuk menutup putik bunga kurma bukan lagi galon tapi pakai anyaman bambu.
Hal ini kita lakukan supaya saat ada uapan air maka akan lebih mudah mencair sehingga bunga kurma juga tidak terlalu kepanasan. Serbuk jantan yang dipakai adalah hasil impor dari Arab Saudi berhubung karena di Indonesia sendiri belum ada.
Selanjutnya bubuk bunga jantannya ditaburi pada bunga betina kurmanya yang sebelumnya sudah di buka pelepah dari bunga tersebut kemudian di usahakan merata. Dibuka tangkai bagian tengah dan bunga kurma tersebut.
Kemudian ditutup pakai anyaman bambu dan di bungkus lagi plastik agar ndk terkena hujan.Demikianlah sedikit informasi terkait seperti apa cara kawinkan bunga betina dengan serbuk bunga jantan, untuk infomasi lebih jelasnya silahkan untuk liat videonya dengan klik gambar pada bagian atas postingan.